Kontra Arsenal, Harry Kane sudah standby
Kontra Arsenal, Harry Kane sudah standby
Manajer Spurs, Maurico Pochettino bersama dengan Harry Kane |
Menjelang Derby London utara antara Tottenham Hotspur melawan Arsenal pada laga lanjuta Liga Primer pekan ke 12 yang sudah berada didepan mata ini. Bomber Tottenham Harry Kane yang baru saja pulih dari cederanya pun siap kembali memperkuat skuat utama Tottenham dalam laga kali ini.
Memastikan kondisi salah satu pemain terbaiknya, Manajer Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino pun secara langsung mengunjungi Kane untuk memastikan kondisi dan memberikan kabar mengenai kondisi terkini bomber Inggris tersebut.
Kane sempat ditarik keluar pada laga kontra Crystal Palace pada babak kedua setelah mantan pemain Arsenal ini mendapatkan masalah dibagian lututnya. Derby melawan Arsenal ini pun menjadi ajang comeback Kane apakah dirinya masih tetap dalam kondisi dan perfoma terbaik nya yang sedang on fire seperti sebelum saat mengalami cedera.
Cedera yang dialami oleh Harry Kane ini juga membuat pria asli kelahiran Inggris ini harus absen membela negaranya dalam ajang laga persahabatan melawan Jerman dan Brazil. Namun pada laga melawan Arsenal pekan ini. Pochettino pun memastikan kepada Agen Referral bahwa Kane siap untuk bermain dan kembali bertarung disengitnya persaingan Liga Primer..
Layak main, Kane masih perlu lebih banyak waktu untuk dapat kembali beradaptasi setelah mengalami cedera. Meski tak terlalu mengkhawatirkan Manaer Spurs, Mauricio Pochettino mengatakan bahwa pemainnya tersebut siap tmpil pada laga derby Londong Utara melawan Arsenal di Emirates Stadium.
Kontra Arsenal, Harry Kane sudah standby
"Harry baik-baik saja, kondisinya sangat baik," kata Pochettino seperti dikutip Sky Sports.
"Dia mendapatkan tendangan di lututnya, tapi jangan khawatir, dia akan bisa main pada pertandingan selanjutnya," lanjut manajer asal Argentina ini.
"Anda bisa melihat dia menerima tendangan di lututnya namun dia bisa tampil di laga selanjutnya. Dia baik-baik saja," kata Pochettino, seperti dilansir Express.
Performa Kane di musim ini cukup impresif. Dia sudah mencetak delapan gol dari 10 laga terakhir di ajang Premier League.
Saat ini Tottenham menempati posisi ke-3 klasemen Premier League dengan raihan 23 poin dari 11 laga. Mereka terpaut delapan poin dari Manchester City di puncak klasemen.
No comments :
Post a Comment