Friday, February 23, 2018

Mourinho : Mkhtaryan akan lebih baik di Emirates

  No comments

Mourinho : Mkhtaryan akan lebih baik di Emirates


Belum lama melakukan pertukaran pemain dengan Arsenal, Manajer Manchester United memberikan komentarnya terkait dengan salah satu mantan anak asuhnya yang terikat dengan kontrak perturakaran pemain dengan Arsenal, Henrik Mkhtaryan.

The Special One mengatakan kepada Situs Bandar Kiu Online Terbaik bahwa Mkhtaryan akan lebih baik berada di Arsenal. Selain dari kemamapuan Mkhtaryan yang mumpuni, dia juga seharusnya sudah memiliki gambaran besar mengenai cara bermain Arsenal di Liga Primer ketika masih berada di MU.

Mkhtaryan hengkang menuju Emirates pada awal pekan ini dan menjadi kesepatakan transfer antara Alexis Sanchez dan Henrik Mkhtaryan. Selama berada di Manchester United, Mkhtaryan sempat menjadi pilihan utama dari Mourinho namun setelah beberapa waktu dan Mkhtaryan yang tidak mampu lagi bermain dengan baik dan sesuai dengan harapan Mourinho, Mkhtaryan pun ditinggalkan.

Mkhtaryan kini berada di Emirates dan tengah membuka lembaran barunya bersama dengan Arsenal. Bila tidak ada kendala dan gangguan maka dipastikan Mkhtaryan akan tetap berada di Arsenal hingga pada 2021 nanti. Mourinho selaku mantan pelatih Mkhtaryan dan sudah mengenal Mkhtaryan pun mengatakan bahwa dirinya akan sukses disana.

Deal fantastis


Mourinho mengatakan selama karir kepelatihannya baru kali ini ia mencapai kesepakatan yang fantastis dimanadia bersama dengan pelatih rival nya Arsene Wenger sama - sama mencapai kesepakatan yang luar biasa.

"MU dan Arsenal membuat kesepakatan yang fantastis. Saya kehilangan pemain fantastis, (Arsene) Wenger kehilangan pemain yang fantastis. Saya mendapat pemain fantastis, Wenger mendapat pemain fantastis," kata Mourinho seperti dikutip dari Evening Standard.

"Saya pikir Mkhitaryan akan tampil lebih baik bersama Arsenal dibanding dengan kami. Mengapa? Karena dia punya satu setengah tahun bermain di Inggris, dia sudah beradaptasi, mengenal Arsenal bermain, seperti apa ide mereka," sambungnya.

"Bisakah dia tampil lebih baik bersama kami? Bisakah saya mengeluarkan lebih banyak bakatnya? Mungkin. Bisakah dia berusaha sedikit lebih keras untuk beradaptasi dengan kami? Mungkin."

"Tapi saya tidak memikirkan soal penyesalan-penyesalan. Dia bagian sejarah kami, dia melakukan hal-hal penting untuk kami, jadi (ada) perasaan yang baik untuk semua orang," Mourinho menegaskan.


Saat ini Manchester United masih berada di peringkat kedua dan berusaha mengejar rival mereka Manchester City dipuncak. ManUnited 53 poin dan ManCity 65 poin.

Sementara itu The Gunner bersama dengan Arsene Wenger masih berada diperingkat ke 6 papan klasemen Liga Primer dengan 42 poin dari 24 pertemuan di Liga Primer yang mana mereka mendapatkan 12 kali menang, 6 kali seri dan 6 kali kalah. Agen Referral

No comments :

Post a Comment